TMMD  

Baksos Satgas TMMD ke-104 di Desa Rusoh, Dengab Senam Jantung Sehat

Talaud – Satgas TMMD ke-104 tak hanya melakukan pembangunan sasaran fisik yaitu jalan produksi sepanjang 2.900 m x 6 m, pembangunan kantor tiga pilar desa dan fasum di lokasi wisata dan sasaran non fisik berupa bhakti sosial dan sosialisasi.

Satgas TMMD ke-104 mengadakan kegiatan bhakti sosial berupa basar murah hasil kerjasama TNI dengan Bulog, pengobatan massal gratis hasil kerjasama TNI dengan Kementrian Kesehatan RI, Ikatan Alumni SMA Taruna Nusantara (IKASTARA) Dinas Kesehatan Kab. Kepl. Talaud dan Universitas Sam Ratulangi Manado, Kamis (21/3).

Kegiata bhakti sosial tersebut yang digelar sejak pagi hari, dibuka oleh kegiatan senam jantung sehat yang dipimpin oleh isntruktur dari Dinas Kesehatan Kab. Kepl. Talaud bersama mahasiswa KKT Unsrat dan Kasdim 1312/Talaud selaku Wadan Satgas TMMD ke-104

Diadakannya senam jantung sehat ini, bertujuan untuk membangun kesadaran masyarakat dalam menjaga kesehatan diri karena kesehatan itu sangat mahal harganya. (Red).