SEMUA  

Merenovasi Mushola Desa Siuhom Patuhi Prokes

TAPSEL,- Meskipun Pandemi Covid-19 belum menunjukkan penurunan di Indonesia pada khususnya, namun tak menghalangi niat yang tulus bagi para anggota TNI AD dari Kodim 0212/TS untuk bertugas dalam melaksanakan kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler ke 111 Tahun Anggaran 2021.

Namun salah satu kegiatan yang sangat penting di hari kedua, renovasi mushola Desa Siuhom,”jelas Serda Siregar, Rabu (16/6/2021).

“Kegiatan renovasi Mushola Desa Siuhom yang merupakan salah satu program TMMD ke 111 Kodim 0212/TS, patuhi Prokes yaitu memakai masker, menjaga jarak, mencuci tangan, menghindari kerumunan ,” tutup Serda Siregar. (*)