SEMUA  

Suka cita Masyarakat Desa Siuhom Menyambut TMMDke 111 Tahun 2021

TAPSEL || Masyarakat di Dusun Tangga Batu, Desa Siuhom, Kec. Angkola Barat, Kabupaten Tapanuli Selatan saat ini mengungkapkan kegembiraannya, karena sebentar lagi program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler 111 Tahun Anggaran 2021 akan dimulai sebentar lagi.

Mimpi mereka yang selama ini ingin memiliki desa yang lebih maju dan lebih meningkat perekonomian mereka kini sudah mulai di depan mata, “ujar Kades Siuhom, Kamis (10/6/2021)

‘Pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler 111 Tahun Anggaran 2021 sudah dimulai sejak pra TMMD karena mengingat banyaknya pekerjaan yang harus diselesaikan selama 30 hari sejak dibukanya acara TMMD hingga ditutupnya nanti,”ujarnnya.

“Tentu saja segala persiapan dalam memperlancar pengerjaan harus sudah dipersiapkan sebaik mungkin agar nanti dapat diselesaikan dengan baik,”tutup Kades. (*)