TAPSEL,-Kondisi alam yang masih hutan belantara ini merupakan kondisi awal di Desa Siuhom, Kec. Angkola Barat, Kab. Tapsel.
Serda Jonni Jepisa, Kamis (17/6/2021), mengatakan bahwa penduduknya yang kebanyakan besar hidupnya sebagai petani ini tentu dalam mencari ekonomi tidak semudah dengan pengusaha ataupun pegawai negeri.
Mereka harus berupaya untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari dengan berkebun.
Nantinya, dari hasil panen tersebut bisa di jual dipasar kemudian digunakan untuk membeli kebutuhan hidup sehari-hari. (*)