SEMUA  

Pemilik Penggilingan Padi Senang Sekali Dibantu

TAPSEL,- Menyusuri aliran sungai merupakan kebiasaan sehari-hari yang dilakukan warga desa dalam aktifitas dalam melakukan perekonomian warga.

Pasalnya antara pasar dengan tempat tinggal mereka harus naik perahu yang terbuat dari kayu agar bisa belanja ke kota. Inilah kehidupan Desa di Dusun Tangga Batu, Desa Siuhom, Kec. Angkola Barat, Kabupaten Tapanuli Selatan

Dengan keseharian mereka yang mengangkut hasil bumi ke pasar memperlukan perjuangan maka dengan rehab Mushola Desa Siuhom dikerjakan oleh Tim TMMD sebagai Dansatgas TMMD Letkol Inf Rooy Chandra Sihombing, S.I.P.

Prada Doni Siswanto di Kilang Padi di Desa Siuhom. Kec,Angkola Barat, Kab.Tapsel, Kamis (17/6/2021), mengatakan pemilik kilang penggilingan padi merasa senang dibantu.

Dengan dibantu pekerjaan dia dalam menyelesaikan penggilingan padi hari ini bisa diselesaikan dengan cepat. (*)