SEMUA  

Pantang Menyerah Membuat Kayu Bakar

TAPSEL,-. Program TNI Manunggal Membangun Desa yang dikerjakan oleh Kodim 0212/TS di bawah pimpinan Letkol Inf Rooy Chandra Sihombing S.I.P., ini merupakan salah satu wujud bentuk kepedulian TNI dalam ikut serta memeratakan pembangungan di segala bidang terutama pada daerah tertinggal dan desa miskin.

.Kondisi alam yang masih hutan belantara ini merupakan kondisi awal Kel. Batu Rosak, Kec. Angkola Sangkunur, Kab. Tapsel. Selain penduduknya yang kebanyakan besar hidupnya sebagai petani ini tentu dalam mencari ekonomi harus berjuang untuk menghasilkan hasil panen yang melimpah.

Kegiatan hari kedua puluh lima, Satgas TMMD Kodim Tapsel bantu Pak Ihwan tak aka nada kata pantang menyerah dalam mengangkut kayu dan membelah batang kayu jadi kayu bakar, Kel. Batu Rosak, Kec. Angkola sangkunur, Kab. Tapsel,” jelas Prada Tigor Zulfadli Nasution, Jum’at (09/07/2021).

Tak ada kata pantang menyerah apalagi putus asa bagi seorang Prajurit TNI AD. Mereka akan curahkan segala kemampuannya untuk selesaikan pekerjaannya membantu pak ihwan serta menyukseskan pelaksanaan TMMD.(*)